Breaking News

Waduk Jatigede Surut di Sumedang Dusun Cibungur Terlihat Lagi

 


INIKABAR.com , SUMEDANG - Kondisi terkini air Waduk Jatigede semakin surut terlihat surutnya air di Cibungur Darmaraja Kawasan Waduk Jatigede Sumedang Jawa Barat,Senin (4/9/2023).


Yang dimana lokasi tersebut tadinya pada musim hujan terendam dan dulunya sebelum tergenang itu Dusun Cibungur Desa Jatibungur banyak rumah warga perkampungan.


Pantauan inikabar.com dilokasi tersebut terlihat air Waduk Jatigede surut dan terlihat juga sisa-sisa bangunan rumah masih ada tertinggal,ada beberapa orang sedang mencari rumput dan memancing.


Seperti terlihat di video channel youtube inikabarcom suasana surutnya waduk Jatigede,silahkan tonton sampai habis lalu subscribe,komen dan like.





BACA JUGA YANG LAINNYA