Breaking News

Menjelang Musim Kemarau Air Waduk Jatigede Surut di Kabupaten Sumedang

 

INIKABAR.com , SUMEDANG - Air Waduk Jatigede yang berada di Kabupaten Sumedang Jawa
Barat sekarang ini surut,Jumat (28/5/2021) dikarenakan saluran air dari sungai
Cimanuk berkurang karena menghadapi musim kemarau tiba.Terlihat sampah
berserakan dipinggir pantai air dan terlihat tanah yang mana tadinya terendam
oleh air dan sekarang menjadi kering karena surut airnya.



Tidak heran lagi setiap tahun menjelang musim kemarau pasti
airnya surut dan menjelang musim hujan airnya meningkat lagi.Dengan surutnya
air waduk Jatigede tersebut dimanfaatkan oleh warga tanahnya yang kering untuk
bercocok tanam dan banyak lagi warga untuk mencari tutut di air
tersebut.Terlihat di foto hasil pantauan kami di lokasi Kawasan Waduk Jatigede
Pesisir Desa Sukamenak Kecamatan Darmaraja Sumedang.


BACA JUGA YANG LAINNYA